Pekerjaan (job) adalah:
- Himpunan tugas yang dialokasikan kepada karyawan dan yang diharapkan untuk mereka kerjakan di waktu kerja mereka.
- Posisi yang dibayar yang membutuhkan sekelompok persyaratan dan keterampilan tertentu yang memungkinkan seseorang untuk melakukan tugas-tugas dalam suatu organisasi baik secara paruh waktu atau purna waktu dalam waktu singkat atau panjang.