Transaksi curang (fraudulent transaction) adalah transaksi di mana salah satu ketentuan dan syarat kartu kredit tidak diikuti dengan benar. Umumnya transaksi tersebut tidak diotorisasi oleh pemegang kartu kredit dan melibatkan kehilangan, pencurian, pemalsuan, penyusupan transaksi dan penipuan kartu kredit.
Transaksi Curang
- Sita Jaminan
- Deposito