Tingkat konversi (conversion rate) adalah perbandingan antara kunjungan ke situs web dan tindakan yang dianggap sebagai “konversi” yaitu melakukan suatu tindakan yang diinginkan. Tindakan tersebut dapat berupa mengisi formulir, membeli produk, mendaftar sebagai anggota, mengunduh aplikasi, atau lainnya. Tingkat konversi tergantung pada banyak faktor seperti tingkat minat pengunjung, menarik tidaknya tawaran, dan kemudahan proses.
Tingkat Konversi
- Staf Temporer
- Cost per Hire