Persaingan sempurna adalah struktur pasar ideal yang dicirikan oleh sejumlah besar perusahaan kecil yang menjual produk identik, memiliki kebebasan keluar- masuk industri, dan pengetahuan sempurna atas harga dan teknologi. Persaingan sempurna efisien dalam mengalokasikan sumber daya,namun tidak ada dalam dunia nyata sehingga tidak memberikan pedoman yang baik untuk menganalisis struktur pasar dunia nyata.
Persaingan Sempurna
- Persaingan Monopolistik
- Oligopsoni