Obligasi syariah adalah surat berharga jangka panjang berdasarkan prinsip syariah yang membayar pendapatan kepada pemegang obligasi syariah berupa bagi hasil/margin/fee serta membayar kembali dana obligasi pada saat jatuh tempo. Obligasi syariah dapat menggunakan akad mudharabah atau akad ijarah.
Obligasi Syariah
- Obligasi Ritel Indonesia
- Obligasi Syariah Mudharabah